Contoh RKM ( Rencana Kerja Mingguan ) PAUD TK RA Tahun Pelajaran 2017/2018
Dalam kegiatan belajar megajar seorang guru wajib membuat progam kerja agar supaya nantinya kegiatan yang akan dilaksanakan seorang guru dapat tertata dengan bagus dan tidak bentrok dengan kegiatan guru lainnya maka dari itu seorang guru harus membuat progam kerja mingguan. Maksud dari progam kerja mingguan yaitu program yang disediakan untuk satu minggu bahan ajar, kegiatannya pun dapat berupa jaringan tema dan jaringan projek- projek yang akan di kembangkan menjadi kegiatan - kegiatan untuk pembelajaran tersebut, dan akan membuahkan hasil akhir seperti dapat dilaksanakannya puncak kegiatan meliputi : membuat makanan, makan bersama, pertunjukan, panen tanaman, pameran hasil karya dan kunjungan. bagi kawan - kawan guru sekolah PAUD TK RA yang belum mempunyai materi file seperti ini kami silahkan mendownload dibawah artikel kami ini.
Mudah -mudahan apa yang sudah kami berikan kepada kawan - kawan guru
yang mengajar disekolah PAUD TK RA mengenai Contoh RKM ( Rencana Kerja Mingguan ) PAUD TK RA Tahun Pelajaran 2017/2018 dapat memberikan kemudahan dalam kegiatan
belajar mengajar dikelasnya dan agar file yang kami berikan ini
bermanfaat maka tidak ada salahnya jika kawan - kawan semuanya mau
membagikannya kepada teman - teman guru yang belum mempunyai materi file
seperti ini.
1. Rencana Kerja Mingguan 18 (Rekreasi) Download
2. Rencana Kerja Mingguan 19 (Rekreasi) Download
3. Rencana Kerja Mingguan 20 (Rekreasi) Download
4. Rencana Kerja Mingguan 21 (Rekreasi) Download
5. Rencana Kerja Mingguan 22 (Pekerjaan) Download
6. Rencana Kerja Mingguan 23 (Pekerjaan) Download
7. Rencana Kerja Mingguan 24 (Pekerjaan) Download
8. Rencana Kerja Mingguan 25 (Air, udara dan api) Download
9. Rencana Kerja Mingguan 26 (Air, udara dan api) Download
10. Rencana Kerja Mingguan 27 (Tanah Airku) Download
11. Rencana Kerja Mingguan 28 (Tanah Airku) Download
12. Rencana Kerja Mingguan 29 (Tanah Airku) Download
13. Rencana Kerja Mingguan 30 (Alat Komunikasi) Download
14. Rencana Kerja Mingguan 31 (Alat Komunikasi) Download
15. Rencana Kerja Mingguan 32 (Alam Semesta) Download
16. Rencana Kerja Mingguan 33 (Alam Semesta) Download
17. Rencana Kerja Mingguan 34 (Alam Semesta) Download