Showing posts with label Buku PAUD. Show all posts
Showing posts with label Buku PAUD. Show all posts

Sunday 11 August 2019

Administrasi Sekolah PAUD Tahun 2019/2020 - Ruang Paud


Pendidikan anak usia dini adalah pendidikan dimana anak akan mengenal benda - benda disekitarnya dan melatih anak mengenal warna - warna disekitarnya sehingga sangat penting sekali bagi orang tua wali murid menyekolahkan anaknya sejak sedini mungkin kedalam sekolah paud dilingkungan sekitar tempat tinggalnya.

Bagi sekolah - sekolah pendidikan anak usia dini diharapkan melengkapi berbagai aspek yang diperlukan anak - anak dalam tumbuh kembang seperti tempat yang nyaman dan menyenangkan serta banyak permainan - permainan yang dapat melatih motorik anak - anak dalam setiap menggunakan permainan tersebut.

Administrasi Sekolah PAUD Tahun 2019/2020 - akan kami berikan kepada semua sekolah - sekolah pendidikan anak usia dini diseluruh Indonesia agar supaya nantinya bisa melengkapi kekurangan - kekurangan yang ada pada sekolah dan file ini tentunya akan kami berikan secara gratis kesemua sekolah - sekolah pendidikan anak usia dini.

Administrasi Sekolah PAUD Tahun 2019/2020 - bagi sekolah - sekolah yang mengingikan file dari kami ini maka bisa langsung mendownloadnya dibawah artikel yang sudah kami buat ini dan file sudah kami sediakan dalam bentuk format word supaya dapat dengan mudah dicetak kawan - kawan guru. Sedikit file yang bisa kami berikan kepada sekolah - sekolah pendidikan anak usia dini semoga bisa bermanfaat.

Administrasi Sekolah PAUD Tahun 2019/2020 :

1. Buku Induk Download

2. Buku Klapper Download

3. Buku Absensi Harian Guru Download

4. Buku Absensi Anak Didik Download

5. Buku Tamu Pembinaan Download

6. Buku Tamu Umum Download

7. Buku Ekspedisi Download

8. Buku Inventaris Barang PAUD Download

9. Buku Agenda Surat Masuk Dan Surat Keluar Download

10. Formulir Pendaftaran Download

11. Laporan Bulanan Download